SUKABUMI-Palang Merah Indonesia (PMI) cabang Kabupaten Sukabumi memberikan penghargaan kepada Chevron Geothermal Salak, Ltd. (CGS). Penghargaan ini diberikan atas kegiatan donor darah yang rutin dilaksanakan di pe rusa haan penghasil panas bumi ini de ngan jumlah kantong darah yang te lah disumbangkan sebanyak 2.866. Penghargaan tersebut diserahkan wakil ketua PMI Kabupaten Suka bumi, Sri Haryanto dan diterima Manager Operations CGS Trisno Kartono. Menurut Sri penghargaan ini di berikan atas partisipasi Chev ron membantu penyediaan darah ke PMI Kabupaten Sukabumi. “Se tiap kita melakukan donor darah di Chevron, darah yang terkumpul bisa menyumbang 260 hingga 300 kantong darah. Dan ini cukup mem bantu untuk menambah stok darah d PMI Kabupaten Bogor,” jelas Sri.
Dikatakan Sri, kegiatan donor darah di CGS yang secara rutin di lakukan sejak tahun 2008 ini cukup membantu stok darah di PMI Ka bu paten Sukabumi yang membutuhkan darah sebanyak 700-800 kantong darah tiap bulannya. “Apalagi jelang puasa, kita membutuhkan stok darah yg banyak karena saat bulan puasa biasanya.
jumlah pendonor darah menurun, Dan apa yang telah dilakukan Chevron patut dicontoh perusahaan lain. Di Sukabumi perusahaan banyak tapi yang peduli untuk ikut mendonorkan darah masih sedikit, seperti mereka tidak mau kehilangan waktunya,” ungkap Sri. Trisno Kartono, sementara itu, ketika menerima penghargaan mengatakan bahwa Chevron berkomitmen untuk terus melanjutkan program donor darah ini kedepannya. “Kami berusaha berpartisipasi dalam memenuhi kebutuhan darah PMI dan melihat tanggapan positif dari karyawan dan masyarakat, kami pastikan program ini akan terus berlanjut,” tambahnya.
Pada kesempatan ini juga di serah kan piagam penghargaan kepada 10 orang bagi yang telah 10 kali mendonorkan darah. Menurut Sri pemberian peng hargaan ini bertujuan untuk me motivasi para pendonor untuk lebih semangat lagi mendonorkan darahnya.
Salah satu penerimanya adalah Ida Bagus Wibatsya, Coordinator Support Service CGS. Ida mengaku bangga dengan diberikannya penghargaan tersebut karena bisa membantu mereka yang membutuhkan. “Selain saya, ada 9 orang lainnya, 2 orang diantarannya karyawan Chevron, dan 7 orang lainnya dari masyarakat dan mitra bisnis Chevron,” kata Ida.
Dikatakan Ida Bagus kegiatan donor darah di Chevron sebenarnya sudah dilakukan sejak lama namun tidak rutin. Ida Bagus baru rutin melakukan kegiatan donor darah sebanyak tiga kali dalam setahun sejak 2008.
Sementara itu Team Manager Policy, Government and Public Affair CGS, Gita.
Fadilla mengatakan kegiatan donor darah sudah menjadi agenda rutin CGS. Kegiatan serupa ini tidak hanya dilakukan di CGS saja, tapi disemua unit bisnis Chevron di seluruh Indonesia. “Dan animo karyawan dan masyarakat sekitar cukup besar dalam kegiatan donor darah. Kalau dilihat dari pendonornya paling banyak masyarakat sekitar yang bekerja pada mitra bisnis chevron,”kata Gita.
Menurut Gita, kegiatan pengembangan masyarakat Chevron berpedoman pada tiga hal yakni ekonomi, pendidikan,dan pemenuhan kebutuhan dasar. Salah satu pemenuhan kebutuhan dasar adalah kesehatan, dan kegiatan donor darah ini adalah bagian dari program kesehatan Chevron. Sejak dimulai PMI BERI PENGHARGAAN CHEVRON tahun 2008, CGS rutin melaksanakan aksi donor darah sedikitnya tiga kali dalam setahun. Kegiatan donor darah terbanyak dilakukan pada 2010 dan 2011, dimana CGS menggelar enam aktivitas pendonoran setiap tahunnya. Pada tahun 2008, kantong darah yang terkumpul sebanyak 246, pada 2009 berjumlah 825 kantong darah, di tahun 2010 sebanyak 954 kantong, dan tahun lalu sebanyak 841 kantong.
Sejumlah pendonor yang ditemui Radar Bogor mengaku senang dengan kegiatan donor darah tersebut. Seperti yang disampaikan oleh Nasep (25), karyawan bagian laboratorium CGS yang rutin mendonorkan darahnya.
“Kalau ada disini pasti saya ikut. Kalau tidak donor kayaknya ada yang kurang, badan terasa tidak enak. Makanya kalau saya tidak sempat donor disini (CGS), biasanya donor di Cianjur,” kata Nasep yang sudah 10 kali donor darah.
Hal senada juga disampaikan oleh Agus dan Angga, karyawan dari rekanan usaha Chevron. Mereka mengaku mendapat banyak manfaat dari kegiatan donor darah. “Badan terasa lebih enak dan jarang sakit,” kata Agus yang sudah lima kali donor di CGS. (Dea)
Dikatakan Sri, kegiatan donor darah di CGS yang secara rutin di lakukan sejak tahun 2008 ini cukup membantu stok darah di PMI Ka bu paten Sukabumi yang membutuhkan darah sebanyak 700-800 kantong darah tiap bulannya. “Apalagi jelang puasa, kita membutuhkan stok darah yg banyak karena saat bulan puasa biasanya.
jumlah pendonor darah menurun, Dan apa yang telah dilakukan Chevron patut dicontoh perusahaan lain. Di Sukabumi perusahaan banyak tapi yang peduli untuk ikut mendonorkan darah masih sedikit, seperti mereka tidak mau kehilangan waktunya,” ungkap Sri. Trisno Kartono, sementara itu, ketika menerima penghargaan mengatakan bahwa Chevron berkomitmen untuk terus melanjutkan program donor darah ini kedepannya. “Kami berusaha berpartisipasi dalam memenuhi kebutuhan darah PMI dan melihat tanggapan positif dari karyawan dan masyarakat, kami pastikan program ini akan terus berlanjut,” tambahnya.
Pada kesempatan ini juga di serah kan piagam penghargaan kepada 10 orang bagi yang telah 10 kali mendonorkan darah. Menurut Sri pemberian peng hargaan ini bertujuan untuk me motivasi para pendonor untuk lebih semangat lagi mendonorkan darahnya.
Salah satu penerimanya adalah Ida Bagus Wibatsya, Coordinator Support Service CGS. Ida mengaku bangga dengan diberikannya penghargaan tersebut karena bisa membantu mereka yang membutuhkan. “Selain saya, ada 9 orang lainnya, 2 orang diantarannya karyawan Chevron, dan 7 orang lainnya dari masyarakat dan mitra bisnis Chevron,” kata Ida.
Dikatakan Ida Bagus kegiatan donor darah di Chevron sebenarnya sudah dilakukan sejak lama namun tidak rutin. Ida Bagus baru rutin melakukan kegiatan donor darah sebanyak tiga kali dalam setahun sejak 2008.
Sementara itu Team Manager Policy, Government and Public Affair CGS, Gita.
Fadilla mengatakan kegiatan donor darah sudah menjadi agenda rutin CGS. Kegiatan serupa ini tidak hanya dilakukan di CGS saja, tapi disemua unit bisnis Chevron di seluruh Indonesia. “Dan animo karyawan dan masyarakat sekitar cukup besar dalam kegiatan donor darah. Kalau dilihat dari pendonornya paling banyak masyarakat sekitar yang bekerja pada mitra bisnis chevron,”kata Gita.
Menurut Gita, kegiatan pengembangan masyarakat Chevron berpedoman pada tiga hal yakni ekonomi, pendidikan,dan pemenuhan kebutuhan dasar. Salah satu pemenuhan kebutuhan dasar adalah kesehatan, dan kegiatan donor darah ini adalah bagian dari program kesehatan Chevron. Sejak dimulai PMI BERI PENGHARGAAN CHEVRON tahun 2008, CGS rutin melaksanakan aksi donor darah sedikitnya tiga kali dalam setahun. Kegiatan donor darah terbanyak dilakukan pada 2010 dan 2011, dimana CGS menggelar enam aktivitas pendonoran setiap tahunnya. Pada tahun 2008, kantong darah yang terkumpul sebanyak 246, pada 2009 berjumlah 825 kantong darah, di tahun 2010 sebanyak 954 kantong, dan tahun lalu sebanyak 841 kantong.
Sejumlah pendonor yang ditemui Radar Bogor mengaku senang dengan kegiatan donor darah tersebut. Seperti yang disampaikan oleh Nasep (25), karyawan bagian laboratorium CGS yang rutin mendonorkan darahnya.
“Kalau ada disini pasti saya ikut. Kalau tidak donor kayaknya ada yang kurang, badan terasa tidak enak. Makanya kalau saya tidak sempat donor disini (CGS), biasanya donor di Cianjur,” kata Nasep yang sudah 10 kali donor darah.
Hal senada juga disampaikan oleh Agus dan Angga, karyawan dari rekanan usaha Chevron. Mereka mengaku mendapat banyak manfaat dari kegiatan donor darah. “Badan terasa lebih enak dan jarang sakit,” kata Agus yang sudah lima kali donor di CGS. (Dea)
radarbogor| kaskus | kompas | detik | okezone | SNSD Movement
{ 0 komentar...Tambahkan Komentar Anda }
Posting Komentar